25 April, 2015

Bus Mercedes Benz L319 Eks Ganefo Di Karawang

Sedikit flash back ke belakang untuk mengingat sejarah bus di Indonesia, kebetulan saya pernah motret bus unik di sekitar Karawang Jawa Barat pada 02 Desember 2006. Orang Karawang nyebutnya Mercy Ganefo. Tidak ada yang tau kenapa dinamakan demikian. Lalu saya logika saja, mungkin karena bis ini dulu didatangkan pemerintah kita saat event olahraga Ganefo (Games of New Emerging Forces) pada November 1963. Setelah Googling dan menemukan identitas bus Ganefo ini di Wikipedia yaitu Mercedes Benz L319.




Saat itu bus Mercedes Benz L-319 yg datang 500 units pada 1962 unttuk keperluan Asian Games Free Ride Transporter dan Ganefo 10-23 November 1963 yg jadikan indo sbg L-319.Menurut situs Daimler bus L319 ini menggunakan roda ukuran 16" dan punya daya muat 1.6 ton dengan berat kendaraan 3.6 ton.
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

1 Response to "Bus Mercedes Benz L319 Eks Ganefo Di Karawang"

  1. Bisa info tepatnya karawangnya di mana lokasi old mercy nya om

    ReplyDelete

Followers