16 June, 2014

Karoseri Laksana Dan Jenis Jenis Bus Produksinya

Karoseri Laksana didirikan pada tahun 1967 yang pada awalnya hanyalah sebuah toko mesin yang mengkhususkan diri bidang mesin otomotif. Pada tiga tahun setelah berdiri toko tersebut berkembang pesat hingga pada awal tahun 1970 toko tersebut pindah di tempat yang lebih luas. Beberapa tahun berikutnya yaitu pada tahun 1977, Laksana mendirikan beberapa divisi yang utamanya yaitu divisi auto manufaktur dengan produk pertama: Mitsubishi T-120 Minivan.

 Produk Dari Karoseri Laksana

Inti kompetensi dari Laksana karoseri ini memproduksi bus jarak menengah dan jarak jauh. Yang pertama untuk kategori bus jarak jauh (touring coach), produk andalannya meliputi:


LEGACY SKY SR-1
Legacy SR-1 merupakan andalan Laksana di kelas premium ,model ini hanya boleh dijual untuk chasis mesin belakang.

Legacy


Discovery
Model Discovery ini di plot oleh Laksana untuk menggantikan model Proteus buat line up Laksana 2013.

New Proteus
Nucleus 3
Tourista
Model Tourista ini andalan Laksana di kelas premium medium bus,desainnya mirip dengan Legacy SR-1, interiornya sangat mewah...

Dan untuk bus kota jarak pendek, Karoseri Laksana mengeluarkan Urban City Bus.


Urban City Bus


KAROSERI LAKSANA
Sonic
NEW PROTEUS
NEW NUCLEUS
CITY LINE
NUCLEUS 1/2/3

LEGACY

LEGACY SR1
GREAT PANORAMA
PANORAMA II/III/DX
PROTEUS 
COMFORT

 SPRINTER
TOURISTA
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

3 Responses to "Karoseri Laksana Dan Jenis Jenis Bus Produksinya"

  1. Laksana paling banyak mengeluarkan model di bandingkan dengan Karoseri yang lain tapi kenapa gak bertahan lama ya.. tidak seperti adiputo

    ReplyDelete
  2. Legacy sr1 di Jatim malah mesin depan semua gak semua mesin belakang

    ReplyDelete
  3. saya pelanggan setia bus sinar jaya.sekarang model busnya bagus2.dan yang terbaru menggunakan karoseri laksana legaci sr-2 bodinya sih bagus dan baru tapi brisiknya minta ampun suara ngkit-engkitnya ga ketulungan di kuping.

    ReplyDelete

Followers