06 January, 2016

Sejarah Dan Dinamika Bus PO Jatayu Transport Yogyakarta

Sesuai tagline blog ini "bus telah menciptakan budayanya sendiri", maka penulis berusaha merangkum dan mengumpulkan bus bus tempo dulu agar bisa di baca oleh adik adik kita dan generasi penerus kita untuk menambah pengetahuan sejarah panjang perjalanan bus serta semakin mencintai dan membudayakan bus sebagai moda transportasi kita sehari hari. Untuk postingan saat ini, penulis akan mengulas sejarah dan dinamika Perusahaan Otobus asal kota Gudeg Yogyakarta yakni PO Jatayu. Menurut Wikipedia Jatayu Transport adalah perusahaan yang menyelenggarakan pelayanan jasa transportasi khususnya pelayanan transportasi wisata. Jatayu transport berdiri sejak tahun 1969. Pada waktu itu Jatayu transport hanya melayani jasa angkutan untuk trayek pendek. Trayek yang pertama dibuka adalah Yogyakarta - Kretek, menyusul Yogyakarta - Srandakan, Yogyakarta - Parangtritis, Yogyakarta - Solo. Trayek jarak jauh dibuka pada tahun 1990 dan melayani trayek Yogyakarta - Denpasar, Yogyakarta - Denpasar - Padangbai - Mataram. Kemudian menyusul Yogyakarta - Jakarta - Merak.


Pada tahun 1995 Jatayu Transport dipecah menjadi beberapa divisi. Pertama divisi pelayanan reguler yang melayani jasa angkutan publik (Jatayu Public Transport) dan divisi pelayanan wisata (Jatayu Utama Tour). Namun seiring dengan perkembangan situasi Jatayu Utama Tour hanya bergerak dalam bidang pelayanan wisata saja, tidak melayani jasa angkutan wisata. Terjadi pemisahan manajemen perusahaan antara Jatayu Public Transport dan Jatayu Utama Tour.

Pada 2002 Jatayu Public Transport mengubah orientasi pasar. Semula Jatayu Public Transport melayani angkutan reguler berubah menjadi Jatayu Trans Wisata yang melayani yang secara khusus melayani angkutan wisata dengan bus-bus besar. Pada tahun 2005 Jatayu Trans Wisata berubah nama menjadi Jatayu Makmur Abadi dan tetap melayani angkutan jasa pariwisata. Pada tahun 2013 Jatayu Makmur Abadi meremajakan armadanya lagi dengan bus baru sehingga diharapkan pelayanan kepada pelanggan menjadi lebih baik.
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

8 Responses to "Sejarah Dan Dinamika Bus PO Jatayu Transport Yogyakarta"

  1. I am come here first time, i find the perfect article. Thanks for sharing interesting and informative post. https://europa-road.eu/hu/transportation.php

    ReplyDelete
  2. If you're looking to join Pro Travel Plus, make sure you read this entire third party Pro Travel Plus review first. I'll share all the essential details you'll need to know to make an informed decision before getting involved. sea radar 24

    ReplyDelete
  3. This is the kind of huge, staggered, truck that we so frequently see out and about. An open vehicle transporter can hold however much 15 cars all the while relying upon the circumstance. Regularly vehicle makers and businesses utilize business transporters, for example, these for getting their vehicles and trucks starting with one area then onto the next. 香港搬屋公司

    ReplyDelete
  4. nice post, keep up with this interesting work. It really is good to know that this topic is being covered also on this web site so cheers for taking time to discuss this! nearme

    ReplyDelete
  5. I am impressed. I don't think Ive met anyone who knows as much about this subject as you do. You are truly well informed and very intelligent. You wrote something that people could understand and made the subject intriguing for everyone. Really, great blog you have got here. nearme

    ReplyDelete
  6. This is precious data you essentially can't acquire just via looking through the Internet, so utilizing an intermediary to work with your vehicle move can save you a ton of time and migraine. from denver to vail

    ReplyDelete
  7. Street transport is altogether not quite the same as different modes as it permits a vehicle client to have total opportunity over speed, heading, timings of movement and change of area that other transport strategies can't give.Shipping from china

    ReplyDelete
  8. It is probably prudent to start out small to check the waters earlier than creating a huge commitment.Shipping from China to Usa

    ReplyDelete

Followers